Selasa, 22 Maret 2011

Proposisi


NAMA KELOMPOK :
Muhammad Mikdar                (11108344)
Nandang Rahmansyah            (11108400)
Tri Fajar Subekti                    (11108961)

I.       Tentukan bentuk proposisi yang tepat pada pernyataan di bawah ini!

-          Bahasa adalah sarana penalaran (A)
Jenis pernyataan diatas adalah kategori  Affirmatif  Universal

-          sifat kuantitatif matematika meningkatkan daya prediksi ilmu.(O)
            Jenis pernyataan diatas adalah kategori  Negatif Prtikular

-          Bagaimana peranan bahasa dalam proses penalaran?(I)
            Jenis pernyataan diatas adalah kategori  Affirmatif  Partikular

-          Semoga saja penelitian ini berhasil!(€)
            Jenis pernyataan diatas adalah kategori  Negatif  Universal

II.    Temukan kalimat abstrak dalam bahasa logika predikat untuk kalimat bahasa manusia berikut ini :

a.         Untuk semua manusia, tidak ada manusia yang abadi

b.        Socrates adalah manusia

c.         Jika socrates adalah manusia dan Untuk semua manusia, tidak ada manusia yang abadi maka socrates tidak abadi.

d.        Jika semua bilangan prima adalah bilangan ganjil maka beberapa bilangan genap adalah bilangan prima.

Penjelasan untuk penentuan kalimat abstrak :
“Kalimat yang berwarna kuning dicetak miring tebal adalah kalimat abstak, karena kalimat tersebut memiliki logika predikat yang tidak selazimnya. Sebab Socrates adalah Nama manusia.“